Rabu, 09 September 2009

HISTORY

momonon dalam istilah orang tua jaman dahulu adalah hantu kecil yang biasa menakut-nakuti anak-anak, dan biasanya datang ketika matahari terbenam

Pada mulanya momonon hanyalah sekelompok anak muda kreatif (gara-gara kere jadi aktif), hiperaktif dengan gaya lucu dan apa adanya

momonon menurut pandangan kami adalah hantu kecil lucu yang akrab dengan anak-anak, kemudian kami mengubahnya dengan pandangan sumber kreatifitas

Terinsfirasikan oleh musisi legendaris Jamaica yaitu Bob Marley sebagai arus utamanya pada awal 2004 momonon membentuk Band

momonon bertekad terjun dalam bentang samudera musik Indonesia dengan Reggae sebagai Gendre andalannya dan dengan Reggae pula turut serta menyemai benih-benih kedamaian keseluruh pelosok Negeri sampai penjuru Dunia



4 komentar:

  1. momonon lgu nye enk2 ny
    kpn manggung lgy ny

    BalasHapus
  2. Tanpa sengaja, ketika hendak membeli kopi bubuk utk menemani malamku di tk swalayan 24 jam di kotaku Kediri, aku mendengar alunan musik reggae kesukaanku. sejenak ku perhatikan irama dan syairnya seprtinya ada yg aneh. aku kira ini jingles iklan merek kopi tertentu, setelah aku tanya penjaganya barulah aku mengerti bahwa ini adlah lagumu. woooow...., berbekal sdikit info darinya segera ku cari didunia maya dan..., mohon ijin untuk mengunduh beberapa lagumu bro. thanks sebelum dan sesudahnya. yang terpenting bagiku adalh bisa menikmati lagu2mu bersama kopi pahitku. btw, misimu bagus dan aku sangat menghargainya.
    wassalam
    joko pailung

    BalasHapus
  3. Momonon, mantap euy kumaraneh teh! Ti uwing urang stngah rangkasan sarng stengah pandglang, nitip we sing netegan kna norma banten. Snjan rege cnah musikna, ttp kdu bisa menghdupkn norma dan adat banten. Supya antum2 ka tarima ku masrakat banten kbeh nu identik terdiri dr santri, jawara jeung saliana. Jng masrakat banten bangga kna kumaraneh kbeh. .

    BalasHapus